Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemkot Sungai Penuh Lakukan Bimtek

    Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemkot Sungai Penuh Lakukan Bimtek

    Pemkot Dorong Inovasi Dalam Pelayanan Publik

    JAMBI - Walikota Sungai Penuh diwakili Sekda Alpian membuka secara resmi bimtek Inovasi Daerah untuk meningkatkan kinerja pelayanan Publik dan daya saing daerah yang berlangsung di hotel aula utama golden harvest, Jum'at (26/5/2923).

    Sekda Alpian Upaya meningkatkan pelayanan publik dan kinerja ASN dalam Pemerintah Kota Sungai Penuh, baru baru ini telah meluncurkan sistim absen berbasis elektronik (SIABON)

    Bimbingan teknis ini bertujuan untuk meningkatkan pembangunan sumber daya manusia (SDM) maupun infrastruktur dan secara administrasi di Kota Sungai Penuh

    "Terimakasih atas kerjasama yang dari semua pihak akan menjadi motivasi kita dalam membangun Kota Sungai Penuh sehingga yang maju dan berkeadilan, " ungkapnya sekda Alpian.

    sungaipenuh kerinci jambi
    Soni Yoner

    Soni Yoner

    Artikel Sebelumnya

    Pemilik Sertifikat Tanah Kalah di Persidangan...

    Artikel Berikutnya

    Al Haris Ajak Warga Meriahkan Ramadhan dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Korem 012/TU Gelar Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2024
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Lestarikan Lingkungan dan Jaga Ekosistem di Area Mabes TNI, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kerja Dankoharmatau
    Ketum PBTI Letjen TNI Richard Tampubolon Membuka Seminar Wasit Internasional Taekwondo Yang Diikuti 35 Negara

    Ikuti Kami